PEMERINTAH KOTA SAMARINDA

Satuan Polisi Pamong Praja

Jl. Balaikota (eks Jl. Cempaka) No. 26 Kaltim

Berita Daerah

Malam Selasa kembali lagi Memonitoring Cafe Cafe dan Pengawasan Terhadap Aktivitas Masyarakat

Berita Daerah    1 tahun yang lalu   
Rusdiana    136 Kali

Sumber Foto: Editor. Harianto

Selasa Malam, 26 Maret 2024 -

Satpol PP Samarinda melaksanakan kegiatan Monitoring gabungan Bersama TNI, POLRI, Kabid Trantibum, Kasi Ops dan Anggota Satpol PP Kota Samarinda, Kabid PPUD dan Kasi PPNS, Kabid SDA dan Staf, beserta Pejabat Struktural Satpol PP Kota Samarinda.

Monitoring Surat Edaran Walikota Tentang Penutupan THM dan sejenisnya di Bulan Ramadhan yaitu Pengawasan terhadap aktivitas masyarakat.

Apel di Halaman Parkir Kantor Satpol PP Kota Samarinda, dengan beberapa lokasi Di Wilayah Kecamatan Sungai Pinang, Kecamatan Samarida Ulu dan Kecamatan Samarinda Kota Monitoring dilakukan di:

  1. Seluruh Cafe di Komplek Alaya
  2. Seluruh Panti Pijat di Komplek Alaya
  3. Klinik Cafe jln Juanda
  4. Taman Teluk Lerong garden jln Gajah Mada
  5. Taman Tepian Sungai Mahakam jln RE Martadinata
  6. Cafe di komplek Kawasan Citra Niaga

Masih ditemukan beberapa cafe yang beroperasi di luar jam yg sudah ditentukan/tidak sesuai dengan SE Walikota, maka kami ambil tindakan tegas yaitu kami Bubarkan dan kami tutup.

-------Media Sosial-------

Instagram : @satpolpp.samarinda

Facebook : @polisipamongpraja.samarinda

Twitter. : @satpolsamarinda

Website : satpolpp.samarindakota.go.id

YouTube. : Satpolpp.samarinda

Email. : satpolpp.samarindakota@gmail.com

------------------------------------

#samarindakotapusatperadaban #samarinda #pemkotsamarinda #salamperubahan #beraniberubah #samarindamakinmaju #satpolpp #ppidsatpolppsamarinda #ppidsamarinda #satpolpphumanis


TINGGALKAN KOMENTAR

Pemerintah Kota Samarinda

Satuan Polisi Pamong Praja

Jl. Balaikota (eks Jl. Cempaka) No. 26 Kaltim

Telp: 0541-731351   Email: satpolpp@samarindakota.go.id   Website: https://satpolpp.samarindakota.go.id


2025